Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Ini Yang Dilakukan Kapolsek Kualuh Hulu Untuk Menjaga Sinergitas POLRI – TNI

IMG_20201006_114207

Sepindonesia.com | LABURA – Kapolsek Kualuh Hulu AKP Sahrial Sirait,SH.MH bersama Wakapolsek berserta personil Polsek berkunjung ke Mako Koramil 01/ Ak Jl.Serma Ghazali Sinaga Aek Kanopan Kecamatan Kualuh Hulu Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura) Sumatera Utara, Senin (5/10/2020) sekira pukul 08.30 WIB.

Pada kesempatan ini Kapolsek dan Wakapolsek berserta Personil Polsek Kualuh Hulu menyampaikan ucpan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke 75.

Kapolsek AKP Sahrial Sirait,SH.MH pada kesempatan tersebut memberikan roti dan menyuap Danramil 01 Aek Kanopan dengan penuh persahabatan dan keakraban.

AKP Sahrial Sirait menyampaikan kepada wartawan, ” inilah bentuk sinergitas antara Polri dan TNI, kita saling memperhatikan dan saling mendukung sebagai Aparatur Negara” sebut Kapolsek.

Danramil 01 Aek Kanopan Mayor Inf Tamrin Hasibuan yang didampingi personil TNI yang bertugas di Koramil 01/AK menyambut dengan bahagia atas kunjungan Kapolsek beserta Personil Polsek Kualuh Hulu.

Danramil menyampaikan ucapan terimakasih kepada Kapolsek Kualuh Hulu dan jajarannya yang telah berkunjung ke Koramil 01/AK, semoga silaturahmi ini dapat selalu terjalin dengan baik, sebut Mayor Inf Tamrin Hasibuan.

Acara silaturahmi ini dihadiri oleh Kapolsek Kualuh Hulu AKP Sahrial Sirait,SH.MH yang didampingi oleh Wakapolsek Kualuh Hulu, dan Personil Polsek Kualuh Hulu, Danramil 01 Aek Kanopan Mayor Inf Tamrin Hasibuan dan personil TNI yang bertugas di Koramil 01 Aek Kanopan.(At/Red)

pt sep gambar

Seorang Guru Di Labura Dimankan Unit Reskrim Polsek Kualuh Hulu

Sepindonesia | LABURA – Seorang yang berprofesi guru di Aek Kanopan Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura) tepaksa berurusan dengan pihak Kepolisian…

Read More...

Kapolres Labuhanbatu Pimpin Apel Gelar Pasukan Oprasi Patuh Toba 2020

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kepala Kepolisian Resor Labuhanbatu AKBP Agus Darojat, SIK, MH, memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Toba…

Read More...

Kapolres Labuhanbatu Beserta PJU Datangi Kejari Labuhanbatu Dengan Menyanyikan Lagu Jamrud

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Ditengah perayaan Hari Bhakti Adhiyaksa ke 60, pihak Kepolisian Resor Labuhanbatu yang dipimpin langsung oleh Kapolres…

Read More...

Bupati: PT.LTS Perusahaan Pertama Di Labuhanbatu Yang Melakukan Ekspor Produk Turunan

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT menghadiri pelepasan eksport perdana komuditi produk turunan minyak kelapa sawit…

Read More...

Inilah Bentuk Kepedulian Ketua Singa Pers Terhadap Kesehatan Wartawan

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Peduli Keselamatan Insan Pers, ketua Singa Pers, Labuhanbatu Raya, Ir syafrijal Siregar atau lebih di kenal…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Temui Masyarakat Desa Sei Siarti Untuk Berdiskusi

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT saat turun ke persawahan di Desa Selat Beting Kecamatan Panai Tengah…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Akan Menambah Pasilitas Pertanian Di Desa Selat Beting

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT turun ke persawahan masyarakat di Desa Selat Beting Kecamatan Panai Tengah…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Diberi Upah – Upah Oleh Masyarakat Desa Sei Rakyat

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST. MT, mendapatkan penghormatan adat Batak berupa Upah – Upah sebagai…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Meletakkan Batu Pertama Menara Masjid Jami Amaliyah

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST.MT meletakkan batu pertama Menara Masjid Jami Amaliyah di Desa Sei…

Read More...