IMG_20241017_223308
Screenshot_2024-10-22-16-18-34-71_c0d35d5c8ea536686f7fb1c9f2f8f274
Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Polres Labuhanbatu Dan Polsek Jajaran Berbagi Dengan Masyarakat Kurang Mampu

PicsArt_03-26-10.14.31

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –
Polres Labuhanbatu yang dipimpin oleh AKBP Deni Kurniawan, SIK.MH rutin melakukan Bantuan sosial (Bansos) jumat berkah, kepada masyarakat yang kurang mampu, maupun Kaum Dua’afa yang berada di wilayah hukum polres labuhanbatu, dan Giliran bantuan sosial yang dilaksanakan Bag Ren Polres Labuhanbatu, Polsek Aek Natas, Polsek Bilah Hulu dan Polsek Torgamba pada Jumat (26/3/2021).

Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan,SIK.MH melalui AKP J.Sitompul beserta Staff Bagren Polres Labuhanbatu berikan bantuan sosial berupa 6 sak beras bobot 5 kg, 6 kotak mie instan, 6 kg gula pasir, 6 kg minyak makan, 6 kotak teh celup, dan 6 papan Telur ayam.

Bantuan ini diserahkan kepada masyarakat yang kurang mampu di Jalan Gajah Mada Torpisang Mata Kec.Rantau Utara dan Permukiman masyarakat jalan air bersih Kecamatan Rantau Utara Kabupaten Labuhanbatu.

Menurut AKP J.Sitompul bahwa kegiatan Bakti Sosial juga dilaksanakan di 3 Polsek jajaran yang melaksanakan bansos pada jumat pekan ini, Polsek Aek Natas melalui Kapolsek Aek Natas AKP Jeremia Ginting dan Pers Polsek Aek Natas berikan bantuan sosial kepada 20 orang masyarakat yang kurang mampu di Desa Kampung Yaman kec. Aek Natas Kab.Labura berupa Sembako 5 Kg Beras, 20 bungkus Mie Instan, 20 bungkus Gula pasir dan 20 bungkus bubuk teh.

Polsek Bilah Hulu Melalui kapolsek Bilah Hulu AKP R.P. Panjaitan, SH. dan Personil Polsek Bilah Hulu, sambangin Panti Asuhan Siti Aisah Muhammadiyah Aek Nabara Dusun P3RSU Desa Perbaungan Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu. Serahkan bantuan sosial berupa Beras bobot 5 kg 10 Goni, Mie Instan 6 kotak, Telur Ayam 6 papan, Minyak Goreng 12 Kg, Gula Pasir 5 Kg dan Bubuk Teh 10 kotak.

Serta Polsek Torgamba berikan bantuan sosial berupa 6 sak beras bobot 5 kg, 6 kotak mie instan, 6 kg gula pasir, 6 kg minyak makan dan 6 kotak teh celup. Kepada masyarakat di Perumahan Masyarakat Dusun Simpang Empat Desa Aek Batu, Perumahan Masyarakat Dusun Cikampak Pekan Desa Aek Batu dan Perumahan Masyarakat Dusun Aek Torop Desa Asam Jawa Kecamatan Torgamba.

Dengan bantuan sosial yang diberikan Polres Labuhanbatu beserta jajaran, Masyarakat merasa sangat senang dan berterimakasih kepada Polres Labuhanbatu dan jajarannya atas kepedulianya kepada masyarakat dibuktikan dengan membantu dan mengarahkan untuk tetap menjaga kesehatan.

AKP J Sitompul berharap dengan penyerahan bantuan ini dapat mengurangi beban masyarakat dimasa – masa sulit ini, tutupnya.(At/Red)

pt sep gambar

BRIGADE XVIII Buaya Putih Melaksanakan Rapat Terbuka

Sepindonesia.com | SUBANG – BRIGADE XVIII Buaya Putih mengadakan rapat terbuka di sekertariat DPP BRIGADE XVIII Buaya Putih Desa Kertajaya…

Read More...

Pjs. Bupati Labuhanbatu Melaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan Secara Virtual

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Labuhabatu memperingati hari pahlawan nasional 10 Nopember 2020 secara virtual diruang Rapat Bupati…

Read More...

Mengedarkan Sabu, Ahmad Warga Dusun 1 Desa Sidorukun Akhirnya Ketangkap

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Personil Satuan Reserse (Satres) Narkoba Polres Labuhanbatu berhasil menagkap satu orang pengedar Narkotika jenis sabu –…

Read More...

Polres Labuhanbatu Peringati Hari Pahlawan Dan Melaksanakan Upacara Secara Virtual

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Polres Labuhanbatu memperingati Hari Pahlawan 10 November 2020 secara virtual yang dilaksanakan di Aula Tunggal Panaluan…

Read More...

Pengurusan PKB Di UPT Samsat Rantauprapat Naik 30 %

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pengurusan Pajak Kendaraan Bermotor (PPK) mulai dari tanggal 19 Oktober 2020 meningkat 30 % di Kantor…

Read More...

Janda Dan Anak Yatim Warga Desa Sei Apung Pencari Keadilan Di PN Rantauprapat

Sepindonesi.com | LABUHANBATU – Lince Br Simbolon (55) dan anaknya inisial LWS (15) warga Dusun Sei Apung Desa Sei Apung…

Read More...

PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Pangkatan Nobar Di Kafe Mamak

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pemuda Pancasila (PP) Kecamatan Pangkatan melaksanakan nonton bareng (Nobar) debat calon Bupati…

Read More...

Forkopimda Labuhanbatu Raya Laksanakan Rapat Koordinasi Antisipasi Bencana Alam

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Labuhanbatu Raya melaksanakan Rapat Koordinasi untuk persiapan antisipasi bencana alam pada…

Read More...

Ini Yang Dilakukan Ibu – Ibu Labuhanbatu Untuk Mengatasi Virus Corona

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Ibu – ibu di Kabupaten Labuhanbatu berlomba menanam tanaman bunga jenis  Lompong dan bayam – bayaman…

Read More...