Rapat Koordinasi Percepatan Penanganan Covid-19 Di Provinsi Kepri

PicsArt_05-20-03.32.50

Sepindonesia.com | BATAM – Menindaklanjuti Arahan Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo, pada saat Kunjungan Kerjanya di wilayah Provinsi Kepulauan Riau pada Rabu 19 Mei 2021 yang lalu, Pemerintah Provinsi Kepri bersama Forkopimda melaksanakan Rakor yang membahas percepatan penanganan Covid – 19 di wilayah Provinsi Kepulauan Riau, bertempat Aula Rapat Kantor Gubernur Provinsi Kepri, Tanjungpinang. Kamis (20/5/2021).

Baca Juga :

UPT Puskesmas Tebing Gelar Vaksinasi Massal Pelayan Publik, Guru Dan Lansia

Dalam Rakor tersebut dihadiri oleh Gubernur Provinsi Kepri H. Ansar Ahmad, SE, MM, Ketua DPRD Provinsi Kepri Jumaga Nadeak, SH, Sekda Provinsi Kepri H. T. S. Arif Fadilah, S.Sos, M.Si, Pangkogabwilhan diwakili oleh As Ops Laksamana Pertama TNI Ariantyo Condrowibowo, Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Aris Budiman, M.Si, Kajati Kepri Hari Setoyono, SH, MH, Danrem 033/WP Brigjen TNI Jimmi Ramoz Manalu, S.Hub, Int, Danlantamal IV Tanjungpinang Laksamana Pertama HanTNI Indarto Budiarto, SE, M.Han, Ka Zona Maritim Barat Laksamana Pertama TNI Hadi Pranoto dan Danlanud RHF Tanjungpinang Kolonel Pnb Andi Wijanarko dan diikuti oleh Kepala daerah Kabupaten/Kota diwilayah Provinsi Kepri secara Virtual.

Dalam kesempatan tersebut Gubernur Provinsi Kepri H. Ansar Ahmad, SE, MM, mengatakan sesuai arahan dari Bapak Presiden kepada kita semua serta Forkopimda tentang persentase penyebaran Virus Covid – 19 diwilayah Kepri untuk itu Saya berharap kita semua dapat berkejasama dalam mengambil langkah meminimalisir penyebaran virus Covid-19 ini.

Baca Juga :

Operator Desa Diduga Terlibat Kongkalikong BPNT di Patokbeusi- TKSK Patokbeusi akan Dipecat

″Telah ditetapkannya 67 Sentra Vaksinasi di seluruh wilayah Kepri dan pada tanggal 19 Mei 2021 akan dilaksanakan vaksin serentak dengan target sebanyak 15.500 orang, Dalam pelaksanaan nantinya kegiatan Vaksinasi ini agar selalu di prioritaskan Lansia, guna tercapai tercapai persentase seperti yang diharapkan, Bila perlu setiap Lansia kita yang ada di Kepulauan Riau difasilitasi seperti dijemput dan diantar ke Central vaksinasi di daerahnya″. Ujar Gubernur Provinsi Kepri H. Ansar Ahmad, SE, MM.

Selanjutnya dalam kesempatan tersebut Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Aris Budiman, M.Si mengatakan seperti yang kita ketahui tugas utama, PR kita bersama adalah untuk mengendalikan penyebaran covid-19 terutama di wilayah Kepri yang saat ini meningkat drastis, kami TNI dan Polri sangat siap untuk membantu pemerintah di wilayah Provinsi Kepri dari tingkat Provinsi hingga tingkat terbawah Lurah dan Desa.

″Permasalahan saat ini meningkatnya penyebaran Covid-19 karena salah satu faktor dimana pasien positif bergaul dengan anggota keluarga dan tidak isolasi pada tempat khusus sehingga menularkan kepada anggota keluarga lainnya, Disamping itu juga perlu diperhatikan kebutuhan harian pasien positif covid-19 terutama yang karantina mandiri agar terpenuhi sehingga tidak keluar tempat isolasi untuk memenuhi kebutuhanya″. Tutur Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Aris Budiman, M.Si.

Kemudian Untuk memaksimalkan penanganan Covid-19 di wilayah Provinsi Kepri agar PPKM diaktifkan kembali secara maksimal, karena PPKM sangat berperan besar dalam penanganan Covid-19 dan Menurut saya di wilayah Kepri sudah mengalami penurunan kampanye terkait 3M, tetapi kita sudah berhasil dalam berkampanye pemakaian Masker, tetapi kita belum berhasil mengkampayekan seperti menjaga jarak dan mencuci tangan, Jelas Kapolda Kepri Irjen Pol Dr. Aris Budiman, M.Si.
(Ben Hasibuan/Kaisar Gultom/Red)

pt sep gambar

Tim Dance Sport Sumut Raih Juara Umum PON XXI, Sumbang 5 Medali Emas Sekaligus

Sepindonesia.com | MEDAN  –  Tim Dance Sport Sumut berhasil menjadi juara umum pada cabang Olah Raga (cabor) Dance Sport PON…

Read More...

Pj Gubernur Agus Fatoni Pastikan Pihaknya Sigap Menyelesaikan Permasalahan di PON XXI Wilayah Sumut

Sepindonesia.com | MEDAN – Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni yang juga Ketua Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga…

Read More...

Titi Kundur Terancam Ambruk 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Akibat sering  turun hujan akhir – akhir ini ,Titi Kundurterancam ambruk karena tergerus luapan air sungai…

Read More...

Seorang Nenek Ditemukan Tidak Bernyawa 

Sepindonesia.com | BITUNG – Seorang nenek  di temukan meninggal dunia di rumah warga kelurahan pakadoodan lingkungan 04 RT 14 kecamatan…

Read More...

Pasangan Bukan Suami Istri Diciduk Personil Polres Karo 

Sepindonesia.com | KARO  – Satresnarkoba Polres Tanah Karo berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika di wilayah Desa Kuala, Kecamatan Tigabinanga, Kabupaten…

Read More...

Bawaslu Labuhanbatu Buka Rekrutmen Pengawas TPS

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bawaslu Labuhanbatu, Rekrutmen Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan…

Read More...

Plt.Bupati Bagikan 1500 Kartu BPJS Ketenagakerjaan 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pelaksana Tugas Bupati Labuhanbatu Hj. Ellya Rosa Siregar, S.Pd., MM. memberikan Kartu Peserta BPJS Ketenagakerjaan dana…

Read More...

Ucok Tato Diringkus Personil Polres Labuhanbatu 

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Labuhanbatu yang dipimpin oleh Kanit Pidum, IPDA Rajo Irawan Hamonangan, S.H.,…

Read More...

PGI Sumut Kirim Tujuh Pegolf Terbaiknya, Bidik Empat Medali Emas di PON XXI Aceh-Sumut

  Sepindonesia.com | MEDAN  – Pertandingan cabang olahraga Golf dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumut resmi akan dimulai pada…

Read More...
https://locationtai.com/
https://jlbisson.com/
https://orthesesnovacorps.ca/
https://terrassementbl.com/
https://eloimorin.com/
https://portesfenetresrivesud.com/
https://aeclafontaine.ca/
https://pierreturmelconstruction.com/
https://lesjardinsdelapetiteecoledeceline.com/
https://bissoncpa.ca/
https://aubergedugeaibleu.com/
https://gradec.hr/
https://vsmauto.com/
https://charcuterie-pdc.com/
https://burtbrassardcpa.com/
https://soudurebertrandboucher.com/
https://pa-badung.go.id/sto/
https://certify.dld.go.th/
https://therecordmeister.com/sukses303
77rabbit
slot thailand
slot kamboja
slot asia
slot filipina
slot jepang
slot rusia
slot malaysia
slot amerika
slot hongkong
slot singapore
slot dubai
slot korea
slot prancisslot asia
slot kamboja
slot gacor
slot gacor
scatter hitam
olympus slot
slot777
slot gacor
slot gacor maxwin
slot maxwinsenang303
senang303
senang303
senang303
senang303
senang303
sukses303
sukses303
sukses303
sukses303slot malaysia
slot rusia
slot jepang
slot hongkong
slot malaysia
slot thailand
slot malaysia
slot rusia
slot jepang
slot kamboja
slot asia
slot dubai
slot server luar
slot thailand
slot amerikaslot server rusia
https://server-luar.mencap.id/
https://server-thailand.mencap.id/
https://server-kamboja.mencap.id/
https://server-filipina.mencap.id/
https://server-jepang.mencap.id/
https://server-rusia.mencap.id/
https://server-malaysia.mencap.id/
https://server-amerika.mencap.id/
https://server-hongkong.mencap.id/
https://server-singapore.mencap.id/
https://server-dubai.mencap.id/
https://server-korea.mencap.id/
https://server-prancis.mencap.id/
https://perari.org/blog/harian/
https://perari.org/blog/mingguan/
https://perari.org/blog/bulanan/horus303
sboku99
spesial4d
amarta99
joinbet99