Pemko Tebing Tinggi Menargetkan Vaksinasi 29.499 Orang, Terealisasi 4.700 Orang

PicsArt_05-24-04.10.33

Sepindonesia.com | TEBING TINGGI – Pemerintah Kota (Pemko) Tebing Tinggi sudah memulai program vaksinasi sejak Februari 2021. Kepala Bidang Pengendalian dan Pemberantasan Penyakit Dinas Kesehatan Kota Tebing Tinggi dr. Henny Sri Hartati saat ditemui di Balai Kota Tebing Tinggi, Senin (24/05/2021) mengatakan Pemko Tebing Tinggi menargetkan jumlah yang divaksin sebanyak 29.499 orang dan sampai hari ini yang sudah terealisasi sekitar 4.700-an orang.

Pemerintah Pusat melalui Kemenkes memberikan jatah vaksin secara bertahap dan Pemko Tebing Tinggi sudah menyampaikan kebutuhan vaksinasi untuk seluruh warga dan masyarakat.

Baca Juga :

Ketua Komite I DPD RI Fachrul Razi Libatkan Asosiasi Desa Dalam Evaluasi dan Revisi UU Desa

“Pendistribusian vaksin saat ini tidak lagi melalui Provinsi, sekarang Bio Farma langsung yang mendistribusikan ke Dinas Kesehatan tiap-tiap daerah sesuai dengan arahan Kemenkes. Dan Walikota Tebing Tinggi sudah meminta langsung ke Kemenkes terkait kebutuhan vaksin di Kota Tebing Tinggi jadi kita masih terus menunggu arahan dari Kemenkes.” Ucap dr. Henny.

Vaksin Sinovac saat ini menggunakan kemasan multidosis (vial). Vaksin yang tersedia di Kota Tebing Tinggi saat ini sebanyak 220 vial yang per vial nya untuk 10 dosis, sehingga 220 vial sama dengan 2200 dosis yang diperuntukkan lansia dan guru.

“Saat ini tersedia 220 vial vaksin Sinovac yang dikhususkan untuk diberikan kepada lansia dan guru saja. Ini (lansia dan guru) yang menentukan Kemenkes, kita tidak bisa memberikan jatah vaksin ini kepada orang lain, harus sesuai dengan arahan mereka (Kemenkes), jika vaksin ini kita berikan kepada selain lansia dan guru maka kita tidak bisa meminta vaksin lagi karena sudah tidak sesuai dengan yang didistribusikan mereka.” Ujarnya.

Baca Juga :

Bawaslu Labuhanbatu Seperti Peribahasa “Kura – Kura Dalam Perahu”

Terkait peruntukan masyarakat umum, dr. Henny memperkirakan bulan Juli 2021 akan terealisasi tetapi semua ini tergantung dari arahan Kemenkes selaku penanggung jawab pengelolaan vaksinasi di Indonesia.

“Untuk masyarakat umum (vaksinasi) diperkirakan bulan 7 (Juli) tetapi inipun masih menunggu pembahasan lebih lanjut lagi. Yang pastinya terkait vaksinasi, sudah diatur di dalam Permenkes No. 10 Tahun 2021, disini dijelaskan tentang Vaksinasi Gotong Royong yang diperuntukkan kepada karyawan/i, keluarga dan individu yang terkait dalam keluarga yang pendanaannya ditanggung oleh Perusahaan/Badan Usaha tetapi regulasi detail masih dalam kajian.” Jelasnya.

Dalam vaksinasi juga dikenal dengan istilah KIPI yaitu Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi atau dapat diartikan sebagai efek buruk yang ditimbulkan setelah vaksinasi.

Baca Juga :

Polres Labuhanbatu, Berhasil Menangkap Pelaku Perampokan PT.Indomarco Adi Prima Di Desa Perbaungan

 

“Sampai saat ini Insyaallah di Tebing Tinggi belum ada (KIPI). Jika KIPI terjadi, masyarakat dapat melaporkan ke RSKP untuk di obeservasi, selanjutnya akan dirujuk ke RS Adam Malik Medan selaku Pusat Rujukan KIPI dan terkait biaya perawatan semua ditanggung Pemerintah.” Tutupnya.(AM/Red)

pt sep gambar

Bupati Labuhanbatu Salurkan Zakat Dan Infak BAZNAS Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu Bapak H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menyerahkan Zakat dan Infak dari Badan Amil Zakat…

Read More...

Bupati Labuhanbatu: Petugas Kesehatan Adalah Garda Terdepan Penanganan Covid -19

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT memberikan kata penyemangat kepada tenaga medis perawat yang bertugas di…

Read More...

Bupati Labuhanbatu: Pertumbuhan UMKM Akan Mengurangi Tingkat Pengangguran

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT hadiri Workshop Kewirausahaan dan Peningkatan Usaha Mikro, Kecil dan…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Apresiasi Pergelaran Wayang Kulit Di Desa Sei Jawi – Jawi

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menghadiri acara bersih desa bersama masyarakat Desa Sei Jawi…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Membuka Tournament Gasing Cimar Di Desa Cinta Makmur

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menyaksikan tournament gasing cimar berseri di Desa Cinta Makmur Kecamatan…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Berharap Agar DMI Dapat Melakukan Inovasi Untuk Kemakmuran Masjid

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT menghadiri pembinaan management dan sosialisasi tanah wakaf mesjid yang di…

Read More...

Kadis Lingkungan Hidup Kabupaten Labuhanbatu Terkonfirmasi Positif Covid-19

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – positif Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Labuhanbatu, Nasrullah Terkonfirmasi Covid-19 dan saat ini melakukan isolasi di…

Read More...

Masyarkat Labuhanbatu Kalau Tidak Memakai Masker Akan Dikenakan Denda

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kabupaten Labuhanbatu keluarkan aturan dan sanksi bagi warga dan pelaku usaha tidak terapkan penggunaan masker di…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Turun Kejalan, Bagikan 5000 Masker

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pemkab Labuhanbatu bagikan sebanyak 5000 masker sembari sosialisasikan aturan denda disiplin pelanggaran penerapan protokol kesehatan kepada…

Read More...
https://locationtai.com/
https://jlbisson.com/
https://orthesesnovacorps.ca/
https://terrassementbl.com/
https://eloimorin.com/
https://portesfenetresrivesud.com/
https://aeclafontaine.ca/
https://pierreturmelconstruction.com/
https://lesjardinsdelapetiteecoledeceline.com/
https://bissoncpa.ca/
https://aubergedugeaibleu.com/
https://gradec.hr/
https://vsmauto.com/
https://charcuterie-pdc.com/
https://burtbrassardcpa.com/
https://soudurebertrandboucher.com/
https://pa-badung.go.id/sto/
https://certify.dld.go.th/
https://therecordmeister.com/sukses303
77rabbit
slot thailand
slot kamboja
slot asia
slot filipina
slot jepang
slot rusia
slot malaysia
slot amerika
slot hongkong
slot singapore
slot dubai
slot korea
slot prancisslot asia
slot kamboja
slot gacor
slot gacor
scatter hitam
olympus slot
slot777
slot gacor
slot gacor maxwin
slot maxwinsenang303
senang303
senang303
senang303
senang303
senang303
sukses303
sukses303
sukses303
sukses303slot malaysia
slot rusia
slot jepang
slot hongkong
slot malaysia
slot thailand
slot malaysia
slot rusia
slot jepang
slot kamboja
slot asia
slot dubai
slot server luar
slot thailand
slot amerikaslot server rusia
https://server-luar.mencap.id/
https://server-thailand.mencap.id/
https://server-kamboja.mencap.id/
https://server-filipina.mencap.id/
https://server-jepang.mencap.id/
https://server-rusia.mencap.id/
https://server-malaysia.mencap.id/
https://server-amerika.mencap.id/
https://server-hongkong.mencap.id/
https://server-singapore.mencap.id/
https://server-dubai.mencap.id/
https://server-korea.mencap.id/
https://server-prancis.mencap.id/
https://perari.org/blog/harian/
https://perari.org/blog/mingguan/
https://perari.org/blog/bulanan/horus303
sboku99
spesial4d
amarta99
joinbet99