Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Penemuan Jenglot Di Kebun Sawit Gegerkan Warga Desa Tebing Tinggi Pangkatan

IMG_20210909_104952

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Salah seorang warga Dusun Gapuk Desa Tebing Tinggi Pangkatan  menemukan jenglot di Kebun Sawit miliknya di Desa Tebing Tinggi Pangkatan Kecamatan Pangkatan Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara, Senin (6/9/2021) sekira pukul 14.00 WIB sempat menghebohkan warga sekitarnya.

Saat ditemui awak media ini Taupik menunjukkan jenglot yang di temukan nya di perkebunan kelapa sawit miliknya di Dusun Gapuk Desa Tebing Tinggi Pangkatan Kecamatan Pangkatan. 

Baca Juga :

Diduga Penyidik Tidak Profesional, Fakta Persidangan Terungkap Saksi Hanya Menandatangi BAP Saja

Di Desa Pangkatan Masih Ada Rumah Peninggalan Belanda Yang Angker

Taupik mengaku saat dirinya menemukan benda mistis tersebut dia langsung memanggil warga lainnya untuk mengambil benda jenglot tersebut, terang Taupik.

Selajutnya Taupik bersama warga dengan menggunakan sarung tangan mengambil jenglot tersebut dan membawa kerumahnya.

Sampai saat ini jenglot ini ada dirumah saya dan sudah banyak warta Desa Tebing Tinggi Pangkatan dan masyarakat dari luar yang datang untuk melihat jenglot ini, jelasnya.

Kepala Desa Tebing Tinggi Pangkatan Suwanto saat dihubungi melalui telepon seluler Kamis (9/9/2021) menyampaikan bahwa benar ada warganya bernama Taupik yang menemukan jenglot di kebun sawit miliknya.

Menurut kepala Desa bahwa photo jenglot tersebut juga dikirim ke kepada kepala Dusun dan benda itu sangat seram memiliki rambut, 2 gigi yang tajam serta kuku yang panjang, jelas Suwanto.

Sampai saat ini belum diketahui siapa pemilik jenglot tersebut dan masih menjadi perbincangan hangat di kalangan masyarakat.

Jenglot adalah figur hominoid yang berukuran kecil, berkulit gelap dengan tekstur kasar, berwajah seperti tengkorak dan bertaring mencuat serta memiliki rambut dan kuku yang panjang.
(Ridho Sinaga/Red)

pt sep gambar

Polsek Labuhan Ruku Ciduk Pelaku Curanmor 

Foto : Personil Polsek Labuhanbatu Ruku yang berhasil mengukap pelaku curanmor  Sepindonesia.com | BATU BARA – Polsek Labuhan Ruku berhasil…

Read More...

Polsek Marbau Ciduk Dua Pengedar Sabu 

Foto : 2 tersangka diduga pengedar Nakotika jenis sabu – sabu yang diciduk Personil Polsek Marbau. Sepindonesia.com | LABURA –…

Read More...

Tindakan Sepontan Iptu Eko Sanjaya Tertangkap Kamera 

Foto : Kapolsek Medan Tuntungan Iptu Eko Sanjaya,SH.MH yang membuka pakaian dinasnya untuk menutupi jenazah korban laka lantas. Sepindonesia.com |…

Read More...

Tim Bidkue Polda Sumut Kunjungan  Supervisi ke Polres Batu Bara

Foto : Tim Bidkue Polda Sumut melakukan kunjungan supervisi semester I bidang keuangan di Polres Batu Bara.  Sepindonesia.com | BATU…

Read More...

Polres Batu Bara Gelar Apel Kesiapan Pengamanan MTQ Ke-XVIII 

Foto : Polres Batu Bara menggelar Apel Kesiapan Pengamanan MTQ Ke-XVIII Tingkat Kabupaten Batu Bara di Halaman Istana Niat Lima…

Read More...

Polres Batu Bara Antisipasi Tindak Pidana 3C, Perkuat Patroli 

Foto : Personil Polres Batu Bara melaksanakan Patroli untuk menekan tindak pidana 3C Sepindonesia.com | BATU BARA – Pada hari Jumat,…

Read More...

Sat Binmas Polres Batubara Laksanakan Jumat Curhat 

Foto : Personil Sat Binmas Polres Batubara melaksanakan kegiatan Jumat Curhat  Sepindonesia.com | BATU BARA – Pada hari Jumat, 22 April…

Read More...

Langkat Tidak Aman, Personil Polda Dibacok 

Mapolres Langkat Di Jalan Proklamasi Stabat Langkat (Foto: sepindo esia.com/SR) Sepindonesia.com | LANGKAT – Akhir-akhir ini, Kabupaten Langkat dirasakan semakin…

Read More...

GEMKARA Menggelar Acara Halal Bi Halal

Foto : GEMKARA bersama Kapolres Batu Bara, Bupati Batu Bara, pengurus NU dan masyarakat. Sepindonesia.com | BATU BARA – Gerakan…

Read More...