IMG_20241017_223308
Screenshot_2024-10-22-16-18-34-71_c0d35d5c8ea536686f7fb1c9f2f8f274
Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Wali Kota Medan Membahas Rencana Revitalisasi Kawasan Danau Siombak

IMG_20211119_073436

 

Sepindonesia.com | MEDAN – Wali Kota Medan, Bobby Nasution melakukan pertemuan dengan Kepala Balai Wilayah Sungai (BWS) Sumatera II, Maman Noprayamin guna membahas rencana revitalisasi kawasan Danau Siombak yang berada di Kecamatan Medan Marelan. Pertemuan diadakan di Kantor BWS Sumatera II, jalan AH. Nasution, Kec. Medan Johor, Kamis (18/11/2021).

Dalam pertemuan tersebut Wali Kota Medan, Bobby Nasution mengatakan bahwa keberadaan Danau Siombak memiliki banyak potensi yang dapat dimanfaatkan, salah satunya sebagai tempat penampungan air. Potensi ini sangat baik untuk mengatasi permasalahan banjir di kota Medan.

Oleh sebab itu, Bobby Nasution berharap agar revitalisasi Danau Siombak ini masuk kedalam program kerja BWS Sumatera II sehingga dapat membantu masyarakat kota Medan terhindar dari masalah banjir.

“Kami ingin di tahun depan ada perbaikan di Danau Siombak, dan kami dari Pemko Medan siap mendukung pengerjaan yang akan dilakukan BWS Sumatera II”kata Bobby Nasution.

Baca Juga :

Penjaga Vihara Budha Ditemukan Meninggal Dunia Dengan Posisi Telungkup

Gara – Gara Ditolak Berhubungan Intim, Suami Tega Habisi Nyawa Istrinya

Tempat Hiburan Rentan Dengan Penularan Covid-19, Prokes Harus Tetap Diterapkan

Dalam pertemuan ini, tim teknis dari BWS Sumatera II juga memaparkan rencana teknis dari revitalisasi Danau Siombak. Dimana BWS Sumatera II telah memetakan isu permasalahan yang ada di sekitar Danau Siombak diantaranya yakni masalah banjir rob dan kenaikan muka air laut, permasalan sampah, kualitas air, dan sendimentasi.

Untuk mengatasi ke empat permasalahan tersebut, BWS Sumatera II mengusulkan agar di bangun pintu air ataupun tanggul untuk mengatasi permasalan banjir. Kemudian terkait permasalahan kualitas air diatasi dengan Water Treatment Plant (WTP) dan edukasi terhadap masyarakat untuk menjaga kualitas air.

Selanjutnya untuk mengatasi permasalahan sampah BWS Sumatera II mengusulkan dibangun Trash Rack dan edukasi terhadap masyarakat sekitar agar tidak membuang sampah sembarangan, dan yang terakhir untuk mengatasi permasalahan sendimentasi diusulkan dengan cara sendiment trap.(Red)

pt sep gambar

Ketua LPPAI Asahan Desak Kapolres Usut Tuntas Kasus Geng Motor

Sepindonesia.com, Asahan | Ketua Lembaga Pemerhati Perempuan Dan Anak Indonesia (LPPAI) Asahan, Suyono mendesak Kapolres Asahan segera menuntaskan kasus geng…

Read More...

SKEP SPSI Kabupaten Batu Bara Laksanakan Audiensi Dengan Disnaker 

Sepindonesia.com | BATU BARA – Ketua dan pengurus SKEP SPSI Kabupaten Batu Bara melaksanakan audiensi dengan Kepala Dinas Ketenaga Kerjaan…

Read More...

Kilas Balik Kesuksesan PON XXI, PB PON XXI Wilayah Sumut Gelar Pameran Foto Saujana Arena Drama

Sepindonesia.com | MEDAN –  Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Wilayah Sumatera Utara (Sumut) menggelar pameran foto Pekan…

Read More...

Kepsek SMP Negeri 2 Kabanjahe Terima Penghargaan dari Purna Paskibraka Indonesia

Sepindonesia.com | KARO  – Kepala SMP Negeri 2 Kabanjahe Elia Ginting S.Pd terima penghargaan dari Purna Paskibraka Indonesia Kabupaten Karo,…

Read More...

Warga Resah, Diduga APH Terlena Makan Uang Judi Melibatkan Oknum Wartawan

Sepindonesia.com | PATUMBAK –  Mesin judi Tembak Ikan bermerek “Putra” telah beroperasi selama ini tanpa gangguan, seolah-olah mendapatkan perlindungan dari…

Read More...

Satu Korban Hanyut Telah Ditemukan Pencarian Dua Personil Basarnas Masih Berlanjut

Sepindonesia.com |  KARO  – Upaya pencarian korban hanyut di Sungai Lau Biang, Desa Ujung Deleng, Kecamatan Kuta Buluh, Kabupaten Karo,…

Read More...

Rombongan MARI 02 Disambut Hangat Masyarakat Dusun Siluman A

Sepindonesia. com | LABUHANBATU –  Calon Bupati dan wakil Bupati 02 MARI Maya – Jamri disambut sangat sederhana oleh masyarakat…

Read More...

Bupati Karo Menerima Penghargaan Penyelenggaraan PON XXI Aceh-Sumut

Seindonesia.com | KARO – Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) memberikan penghargaan kepada Pemerintah Kabupaten Karo atas suksesnya sebagai…

Read More...

Batu Bara Maju: Langkah Strategis Zahir-Aslam Menjawab Tantangan Pembangunan Daerah

Sepindonesia.com | BATU BARA – Dengan slogan “Indonesia Maju” Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka…

Read More...