Bupati Labuhanbatu Monitoring Penyerahan BLT-DD Tahap Dua Se-Kecamatan Bilah Hilir
Sepindonesia | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT selalu monitoring dan awasai penyaluran bantuan kepada masyarakat, pengawasan ini…
Sepindonesia.com | DUMAI – Kegiatan hari kedua Road Show Presiden RI, Joko Widodo di Provinsi Riau, Kamis (5/1/2023), dimulai dengan pengecekan langsung ruas tol Pekanbaru – Dumai yang menjadi bagian dari Jalan Tol Trans Sumatera.
Pengecekan dilakukan Presiden dengan menggunakan kendaraan roda empat. Tampak Gubernur Riau, Syamsuar, Pangdam I/BB, Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin, SE, MSi, dan Kapolda Riau, Irjen Pol M Iqbal, juga rombongan.
Saat dalam perjalanan menuju Kabupaten Rokan Hilir, Presiden meminta agar rombongan berhenti di tempat istirahat di Km 82. Setelah 10 menit berada di Rest Area, rombongan kemudian kembali melanjutkan perjalanan.
Ketika sampai di Km 12 ruas tol Pekanbaru – Dumai, Presiden kembali berhenti untuk melihat terowongan perlintasan gajah yang dibangun bersamaan dengan ruas jalan tol.
Presiden mengapresiasi hal ini, dan bahkan menekankan agar setiap pembangunan infrastruktur di masa depan, tetap harus mengedepankan fungsi ramah lingkungan.
Saya terus mengingatkan mengenai pentingnya juga memperhatikan lingkungan, seperti yang kita bangun jalan tol Pekanbaru – Dumai misalnya, ada terowongan untuk lintasan gajah sebanyak enam tempat, pungkas Jokowi.
Setelah melihat langsung perlintasan gajah tersebut, Presiden dan rombongan kemudian melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Rokan Hilir.
Turut mendampingi Presiden dalam peninjauan ini, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, dan Menteri BUMN Erick Thohir dan lainnya.
(Jhonranes Tarigan)
Sepindonesia | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT selalu monitoring dan awasai penyaluran bantuan kepada masyarakat, pengawasan ini…
Sepindonesia | LABURA – Tekap unit Reskrim Polsek Kualuh Hilir (Ledong) berhasil menangkap pelaku judi jenis togel dan Kim inisial…
Sepindonesia | LABUHANBATU – Personil Polsek Panai Tengah yang dipimpin oleh Iptu Hendri Abdon Silalahi melaksanakan kegiatan Bakti Sosial dalam…
Sepindonesi.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST.MT prioritaskan dunia pendidikan dan kesehatan sebagai corong menuju masyarakat yang sejahtera…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) dari APBD Kabupaten Labuhanbatu kepada 3.008…