Kapolres Labuhanbatu Sambut Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H Dengan Berbagi
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan , SI.K, MH melakukan Bakti Sosial Dalam Rangka menyambut Maulid Nabi…
Sepindonesia.com | MEDAN – Prajurit Yonif Mekanis 121/Macam Kumbang kembali menorehkan prestasi gemilang di dunia olah raga tanah air dengan menyabet empat medali pada Kejurnas Taekwondo Piala Menpora 2023.
Dalam kejuaraan yang digelar di GOR Mini Dispora Sumatera Utara, Jln Willem Iskandar/Pancing Medan, 10-13 Agustus 2023 kemarin, Prajurit Macan Kumbang meraih dua emas, satu perak dan satu perunggu.
Baca Juga :
Dua medali emas yang diraih, masing-masing disumbangkan Sertu Hendri Ericson (Juara I Kyorugi Kelas-68 Kg Senior Putra), dan Prada Teguh Silaban (Juara 1 Kyorugi Kelas-80kg Senior Putra).
Untuk medali perak disumbangkan Prada Zulfikar (Juara II kyorugi Kelas-58 Kg Senior Putra), medali perunggu oleh Prada Zul Khalifah (Juara III Kyorugi Kelas-63 Kg Senior Putra).
Kejurnas Taekwondo Piala Menpora 2023 ini diselenggarakan oleh PB Taekwondo Indonesia Pusat bekerjasama dengan PB Taekwondo Indonesia Provinsi Sumut, dengan mempertandingkan nomor seni serta tarung putra dan putri.
Ditempat terpisah, Danyonif Mekanis 121/MK, Mayor Inf Medwin Sangkakala, SSos, MHan, mengaku sangat mengapresiasi atas prestasi yang ditorehkan ke empat prajuritnya.
Prestasi mereka membuat bangga tidak hanya satuan Yonif Mekanis 121/Macan Kumbang, tapi juga mengharumkan nama Kodam I/Bukit Barisan di pentas olah raga taekwondo tanah air, pungkas Mayor Medwin.
Mayor Medwin berharap, prestasi yang telah dicapai ini bisa terus diasah untuk kepentingan di even lainnya.
Semoga apa yang mereka capai ini bisa menjadi cemeti tidak hanya bagi diri sendiri, tetapi juga kepada Prajurit Yonif Mekanis 121/MK lainnya untuk berlomba-lomba menorehkan prestasi yang membanggakan bagi TNI AD ucapnya.
(Jhonranes Tarigan)
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan , SI.K, MH melakukan Bakti Sosial Dalam Rangka menyambut Maulid Nabi…
Sepindonesia.com | LABUSEL – Beberapa Remaja Masjid Nur TaQwa Desa Bunut turun kejalan dalam gerakan bagi-bagi 500 masker gratis untuk…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuahanbatu AKBP Deni Kurniawan, SI.K,MH. berserta Waka Polres. KOMPOL Muhd.Taufik , SE.MH, Kabag Sumda. KOMPOL…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Sejumlah masyarakat Labuhanbatu dari Kalangan aktivis pejuang yang menamakan dirinya GEMALA PEROJA (Gerakan Masyarakat Labuhanbatu Peduli…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pjs. Bupati Labuhanbatu Drs. H. Mhd. Fitriyus SH. MSP disambut hangat oleh Dandim 0209/LB Letkol Inf….
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Danlanal Tanjung Balai Asahan Letkol laut (P) Dafris Msc.Ms Suan dan silaturahmi ke Kantor Bupati Labuhanbatu…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT berkunjung kerumah salah satu tokoh masyarakat H.Suradi di Dusun 7 Timbang Air Desa…
Sepindonesia.com | LABURA – Kapolsek Kualuh Hulu AKP Sahrial Sirait,SH.MH bersama Wakapolsek berserta personil Polsek berkunjung ke Mako Koramil 01/…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pjs. Bupati Labuhanbatu Drs. H. Mhd. Fitriyus SH.MSP mengunjungi kantor DPD Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan…