Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Tanpa Ada Razia, Pemilik Kendaraan Malas Bayar Pajak

IMG_20240116_122243

 

Opini ditulis oleh Aturen Tarigan pada Kamis  01 Pebruari 2024

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Dengan ditiadakkannya razia kenderaan bermotor oleh Polisi Republik Indonesia (Polri) pemilik kendaraan bermotor merasa bebas dan tidak mau taat untuk membayar  pajak.

Dari berbagai sumber Kantor Samsat diketahui bahwa selama Polisi Lalulintas tidak melakukan kegiatan razia banyak pemilik kendaraan bermotor yang tidak membayar pajak kendaraannya.

Baca Juga :

Limbah PMKS PT. DLI Meluap Di Dekat Pemukiman Warga

Judi Tembak Ikan Di Simpang SMPN2 Merek Sangat Meresahkan Masyarakat 

Sehubungan dengan menurunnya penerimaan pajak kendaraan bermotor dinas pendapatan (Dispenda)  Provinsi Sumatera Utara mengeluarkan kebijakan menghapuskan denda pajak dan menggratiskan Bea Balik Nama Kendaraan bermotor.

Kebijakan yang dilakukan oleh Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara inipun kurang membuahkan hasil dan pemilik kendaraan masih tetap tidak mau membayar pajak kendaraan bermotornya.

Dinas Pendapatan Provinsi Sumut tidak menyerah, dan belakangan ini petugas dari Samsat menghubungi pemilik kendaraan bermotor dengan melakukan sosialisasi agar membayar pajak kendaraan bermotornya.

Hal ini juga kurang membuahkan hasil dikarenakan kesadaran masyarakat sebagai wajib pajak  dan sebagai warga negara yang baik.

Berbagai kebijakan yang dilakukan oleh Dispenda kurang efektif untuk mendongkrak kenaikan penerimaan pajak kendaraan bermotor.

Pada bulan Januari 2024 Satlantas mulai melakukan razia di berbagai Kabupaten untuk menekan tingkat kecelakaan dan lebih kurang 70% kendaraan bermotor yang berhenti di pinggir jalan dan tidak berani melewati petugas Satlantas yang memeriksa kelengkapan surat – surat kendaraan bermotor.

Untuk meningkatkan pendapatan pajak dari kendaraan bermotor maka Dispenda diharapkan dapat bekerja sama dengan Satlantas untuk melakukan razia kendaraan  bermotor secara rutin.

Dengan diberlakukannya razia secara rutin maka penerimaan pajak kendaraan bermotor semakin meningkat dan kecelakaan lalu lintas pun dapat ditekan serendah mungkin.(**)

pt sep gambar

Kabaharkam Polri Bangga Dengan Penggunaan Produk Dalam Negeri

Sepindonesia.com – JAKARTA – Kepala Badan Pemelihara Keamanan (Kabaharkam) Polri, Komjen Pol Agus Andrianto, berkunjung ke PT Ridho Agung Mitra…

Read More...

Kodim 0604 Karawang Melaksanakan Kegiatan Komsos Dengan Komponen Bangsa Lain

Sepindonesia.com | KARAWANG – Komando Distrik Militer ( 0604 ) Karawang selenggarakan kegiatan Komsos ( Komunikasi Sosial ) dengan komponen…

Read More...

Tiga Pelaku Jambret Berhasil Dibekuk, Dua Dihadiahi Timah Panas

Sepindonesia.com | MEDAN –  Petugas Satreskrim Polrestabes Medan melumpuhkan dua dari tiga pelaku jambret yang meresahkan  masyarakat Kota Medan. Kedua…

Read More...

Ketua MPW PP Sumut Melaksanakan Rapat Konsolidasi Dengan PAC PP Kecamatan Pangkatan

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Ketua Majelis Pimpinan Wilaya (MPW) Pemuda Pancasila (PP) Sumatera Utara (Sumut) Kodrat Syah di dampingi oleh…

Read More...

Kapolres Labuhanbatu Memberikan Reward Dari Kapolri Kepada  Personil Polres Labuhanbatu

Sepindonesia.com LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan , SIK, MH memberikan reward kepada 10 personil Polres Labuhanbatu atas penangkapan…

Read More...

Kapolsek Kualuh Hulu Turunkan Personil Untuk Pengamanan Pelaksanaan Rapid Test

Sepindonesia.com | LABURA – Personel Polsek Kualuh Hulu mengamankan pelaksanaan rapid test bagi petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di…

Read More...

108 Orang PTPS Dilantik Oleh Ketua Panwaslu Kecamatan Banyusari

Selindonesia.com | KARAWANG – Peran Pengawas Tempat Pemungutan Suara ( PTPS) sangat besar dalam mewujudkan Pilkada yang berkualitas, berintegritas, bermartabat…

Read More...

Sepuluh Ribu Masyarakat Kecamatan Blanakan Subang Menerima BST Tahap 8

Sepindonesia.com | SUBANG – Sebanyak sepuluh ribu masyarakat Blanakan Kabupaten Subang yang terdampak covid-19 menerima Bantuan Sosial Tunai ( BST…

Read More...

ULB Gelar Podcast Debat Juru Bicara Paslon Bupati Labuhanbatu 2020

Sepindinesia.com | LABUHANBATU – Universitas Labuhanbatu (ULB) akan menggelar debat juru Bicara Paslon Bupati Labuhanbatu secara Online via Podcast Universitas…

Read More...