Kapoldasu : Jadilah Polisi Yang Harum, Baik, Dan Dapat Dipercaya 

Oplus_131072

Sepindonesia.com | KARO – 
Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, S.H., S.I.K., M.Si bersama rombongan PJU Polda Sumut melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Polres Tanah Karo, Kabanjahe, Tanah Karo, Sumatera Utara. Kamis (18/04/2024).

Kehadiran Irjen Agung disambut langsung Kapolres Tanah Karo, AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M, beserta personel Polres Tanah Karo.

Dalam sambutannya Kapolres Tanah Karo, AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M. mengucapkan selamat datang kepada Bapak Kapolda Sumut beserta rombongan PJU Polda Sumut yang telah hadir di Kabanjahe, Tanah Karo sirulo.

Besar harapan kami untuk mendapatkan arahan serta bimbingan dari Bapak Kapolda dalam menghadapi tugas kepolisian di wilayah kabupaten Tanah Karo, pungkasnya .

Dalam kesempatan ini, Kapoldasu mengajak personel Polres Tanah Karo untuk siap menghadapi segala eskalasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Hal itu harus diantisipasi sejak awal dalam pelaksanaan tugas, kedepannya dapat berjalan dengan baik dan memberi rasa aman dan kondusifitas.

Jadilah Polisi yang harum, baik, dan dapat dipercaya serta menjadi andalan bagi masyarakat, Ucap Irjen Pol Agung Setya.

Dalam Kunker kali ini, Kapolda Sumut ke Polres Tanah Karo personil polres tanah karo menampilkan peragaan dalmas dan yel-yel.

Disamping itu bapak Kapolda melakukan penanaman pohon sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap lingkungan.

(Jhonranes Tarigan)

pt sep gambar

Pemerintah Kabupaten Asahan Ramah Tamah Dengan Pejuang Kabupaten Asahan

Sepindonesia.com, Asahan | Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar ramah tamah dengan perintis Kemerdekaan Pejuang Kabupaten Asahan, Kamis (15/08/2024). Bertempat di Aula…

Read More...

Bupati Asahan Dengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI

Sepindonesia.com, Asahan | Bupati Asahan bersama Forkopimda Kabupaten Asahan mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo secara virtual…

Read More...

Pemerintah Kabupaten Asahan Gelar Ramah Tamah Dengan Anggota DPRD Kabupaten Asahan Periode 2019-2024

Sepindonesia.com, Asahan | Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar ramah tamah dengan Anggota DPRD Kabupaten Asahan Periode 2019-2024 di Pendopo Rumah Dinas…

Read More...

Apel Renungan Suci Dalam Memperingati HUT RI Ke79

Sepindonesia.com, Asahan | Pemerintah Kabupaten Asahan melaksanakan apel renungan suci di Makam Pahlawan, Jumat (17/08/2024). Pukul 00.00 WIB. Kegiatan ini…

Read More...

Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi

Sepindonesia.com, Asahan | Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia di Alun-Alun Rambate…

Read More...

Upacara Penurunan Bendera Merah Putih Tingkat Kabupaten Asahan

Sepindonesia.com, Asahan | Upacara penurunan bendera Merah Putih dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan RI yang digelar di…

Read More...

Pemerintah Kabupaten Asahan Gelar Malam Resepsi Dalam Rangka Peringatan HUT Ke-79 RI

Sepindonesia.com, Asahan | Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar malam resepsi dalam rangka peringatan HUT ke-79 RI Kabupaten Asahan di Pendopo Rumah…

Read More...

Wakil Bupati Asahan Hadir Gema Semarak Peringatan HUT RI Ke 79

Sepindonesia.com, Asahan | Wakil Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S. Sos, M. Si di temani Ketua I Bidang Pembinaan…

Read More...

Semarak HUT Pujakesuma ke-44 Tahun 2024 di Kabupaten Asahan

Sepindonesia.com, Asahan | Berbagai kegiatan berupa tari gambyong, tari gubang, tari kuda lumping, tarian kolosal 500 penari Jaranan, gedruk, reyog…

Read More...