IMG_20241017_223308
Screenshot_2024-10-22-16-18-34-71_c0d35d5c8ea536686f7fb1c9f2f8f274
Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

KPU Batu Bara Gelar Deklarasi Kampanye Damai

IMG_20240927_130521

Sepindonesia.com |BATU BARA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batubara menggelar deklarasi kampanye damai bagi tiga pasangan calon (Paslon) pada Pilkada Batubara 2024.

“Terima kasih atas kehadiran Paslon Bupati/Wakil Bupati Pilkada 2024, serta unsur Forkopimda,” kata Erwin, SSos, Ketua KPU Kabupaten Batubara dan secara resmi membuka acara tersebut di lapangan Bola Kaki Blok 8 Kelurahan Limapuluh Kota Jalan Perintis Kemerdekaan Rabu (24/9/2024).

Baca Juga :

PWI Labuhanbatu Berikan Upa – Upa Kepada Penry P. Nababan,SH.MH

BRI BO Kabanjahe Selenggarakan Gathering Agen Brilink

Erwin mengatakan semua berharap Pilkada 2024, berjalan aman, tertib dan lancar pasca penetapan nomor urut Paslon Bupati/Wakil Bupati. Hadir Bawaslu Kabupaten Batubara, Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, Asisten Pemkab Batubara beserta unsur Forkopimda.

Juga hadir Paslon nomor urut 1 Drs H Darwis MSi – Oky Ikbal Frima SE, Paslon nomor urut: 2 Baharuddin Siagian – Syafrizal. Sedangkan Paslon nomor urut 3 Ir H Zahir, MAP, pertahana tidak hadir. Terpantau kursinya diduduki Syafi’i, Ketua DPRD politisi PDIP. Namun pasangan Zahir yakni Aslam Rayuda yang hadir.

Erwin menekankan terkait hari “H” pemilihan 27 November 2024 yang tinggal 64 hari lagi maka terhitung deklarasi Kampanye damai hari ini, diharapkan masing-masing Paslon mematuhi aturan kampanye yang telah ditetapkan.

“Supaya Pilkada Batubara berjalan aman dan damai,” katanya lagi.(Boiman)

pt sep gambar

Mendapat Informasi Dari Dit Narkoba Poldasu, Polres Labuhanbatu Berhasil Amankan 4 Orang Kurir Sabu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan,SIK.MH didampingi Kanit 2 Subdit 1 Ditres Narkoba KOMPOL Deddi Junaidi Harahap,…

Read More...

Pemuda Pancasila Ranting Desa Perbaungan Melaksanakan Konsolidasi

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pemuda Pancasila (PP) Ranting Desa Perbaungan Kecamatan Bilah Hulu melaksanakan Rapat Konsolidasi di Aula Geduang Pimpinan…

Read More...

Beberapa Rumah Warga Di Lingkungan Panah Rusak Akibat Angin Puting Beliung

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Angin puting beliung merusak beberapa rumah warga di Lingkungan Panah kampung Sipirok Kelurahan Bakaran Batu Kecamatan…

Read More...

Pemkab Labuhanbatu Rakor Percepatan Pencegahan stunting

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –  Asisten III Pemerintahan Kabupaten Labuhanbatu Zaid Harahap pimpin Rapat Koordinasi (Rakor) yang dihadiri  oleh Kaban Bappeda…

Read More...

JHS Pelaku Judi Kim Hongkong Tidak Berkutik Saat Digeledah Polisi, Ini Barang Buktinya

Sepindonesia.com | LABURA – Unit Reskrim Polsek Kualuh Hulu yang dipimpin oleh IPDA Eko Sanjaya, SH berhasil mengamankan pelaku perjuadian…

Read More...

Pjs. Bupati Labuhanbatu Apresiasi Rencana Baksos BAKAG Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu Suport dan menyambut baik atas niat dan hajatan Badan Kerjasama Antar Gereja (BKAG)…

Read More...

Pjs.Bupati Laksanakan Rapat Koordinasi Percepatan Penanganan Stunting Di Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pjs. Bupati Labuhanbatu Drs. Mhd. Fitryus, SH.MSP tekankan kepada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk melakukan…

Read More...

Tiga Pendeta Mengunjungi Labuhanbatu Untuk Memotivasi Jemaat Agar Kuat Dimasa Sulit

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tiga Pendeta berkunjung Kabupaten Labuhanbatu yakni Pdt.Yusuf Hutajulu, Pdt. Kornelius Sibarani, Pdt. Cina Pola Sirait untuk…

Read More...

Poslab Segera Persiapkan Tim Liga 3 Dan Junior Untuk Kompetisi Tahun 2021

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Untuk memajukan Sepakbola di Kabupaten Labuhanbatu pengurus Poslab Labuhanbatu membuat program pembentukan tim junior dan senior…

Read More...