IMG_20241017_223308
Screenshot_2024-10-22-16-18-34-71_c0d35d5c8ea536686f7fb1c9f2f8f274
Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Pilkada 2024 Semakin Dekat, KPU Terus Bekerja Walau Hari Libur

Oplus_131072

Sepindonesia.com | BATU BARA – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) semakin dekat dan menyisakan sekitar 58 hari lagi yang berlangsung Rabu, 27 November 2024 mendatang.

Akibatnya Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batubara terus melakukan persiapan dan bekerja walaupun hari libur.

Ketua KPU Batubara Erwin kepada wartawan mengatakan KPU berkerja sesuai dengan hari kalender, dan tidak mengenal libur atau tanggal merah, sepanjang masih dalam tahapan tetap bekerja melaksanakan tugas dalam hal mempersiapkan berbagai tahapan demi kesuksesan jalannya Pilkada Serentak Tahun 2024.

Saat ini KPU Batubara lanjut Erwin sedang menyiapkan berbagai tahapan Pemilu, diantaranya memastikan hak pilih warga di Batubara.

Selain itu memastikan semua logistik sudah siap sebelum hari pemungutan suara. Diantara logistik yang sedang dipersiapkan diantaranya surat suara, kotak dan berbagai alat kelengkapan lain.

Kemudian KPU juga sudah meminta komitmen kepada tiga Pasangan Calon Bupati Kabupaten Batubara untuk melakukan deklarasi kampanye damai sesuai dengan PKPU Nomor 13 Tahun 2024 tentang kampanye Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati dan Wali Kota dan Wakil Walikota Tahun 2024.

Erwin mengatakan pelaksanaan kampanye pada saat pemilihan tahun 2024 ini, sesuai dengan petunjuk teknis KPU RI Nomor 1363 Tahun 2024 bahwa KPU Batubara akan menyediakan sejumlah alat peraga kampaye dan bahan kampanye, semua itu sedang dipersiapkan.

“Kami sudah melaksanakan rakor dengan Tim Paslon Bupati dan Wakil Bupati, dan sudah meminta desain APK serta bahan kampanye kemarin. Di sini KPU Batubara tentu akan bersikap adil dengan memberikan jumlah dan kualitas yang sama dalam hal pemberian APK dan bahan kampanye kepada semua Bapaslon tanpa membedakan satu sama lain,” terangnya.

Pihaknya juga terus berkerja mempersiapkan pelaksanaan Pilkada, sesuai dengan prinsip penyelanggaraan Pemilu, sesuai amanah Pasal 3, Undang-undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu, mandiri, jujur, adil, berkepastian hukum, tertib, terbuka, proporsional, profesional, akuntabel, efektif, dan efisien.(Boiman)

pt sep gambar

Melawan Petugas,  Pengedar Sabu Ini Ditembak Polisi

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Jajaran Satresnarkoba Polres Labuhanbatu berhasil menangkap seorang pria yang diduga sebagai pengedar narkoba jenis sabu di…

Read More...

KPU Batu Bara Mengikuti Bimtek DPTB Provinsi Sumatera Utara di Nias Selatan

Sepindonesia.com | NIAS SELATAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batu Bara mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis Penyusunan Daftar Pemilih Tambahan…

Read More...

Diduga Gunakan Grant Sultan Palsu, Yusnita Fauziah Dilaporkan ke Polda Sumut

Sepindonesia.com | MEDAN –  Yusnita Fauziah, wanita berusia 59 tahun, warga Pasar VII Dusun XI, Desa Tembung, Kecamatan Percut Sei…

Read More...

Panwaslu Kecamatan Sei Balai Umumkan Hasil Seleksi Pengawas TPS Desa

Sepindonesia.com | BATU BARA – Panwaslu Kecamatan Sei Balai mengumumkan hasil seleksi pengawas TPS di Desa di Kecamatan Sei Balai…

Read More...

Suara Simpatisan Semakin Banyak Mendukung Pasangan Maya – Jamri, Ini Tanggapan Ustadz Bambang

Sepindinesia.com | LABUHANBATU – Sampai Saat ini masyarakat Labuhanbatu begitu antusiasnya  mendukung pasangan Maya – Jamri  Menjadi Bupati dan Wakil…

Read More...

Pj Gubernur Fatoni Sebut Sumut Bisa Jadi Barometer Pilkada Serentak Terbaik di Indonesia

Sepindonesia.com | MEDAN –  Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sum adxut) Agus Fatoni optimis Sumut bisa menjadi barometer Pemilihan Kepala…

Read More...

Ibu Yang Tidak Bisa Baca Tulis Digugat Oleh CU.Budi Murni

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Gugatan Sederhana dilakukan kepada Open  Bd. Manalu yang digugat dengan Wanprestasi, dengan Nomor Perkara 12/Pdt.GS/2024/PN.Rap Padahal…

Read More...

Supian Suri : Program KDS Tidak Dirasakan Seluruh Masyarakat Depok

Sepindonesia.com | DEPOK – Calon Wali Kota Depok, Supian Suri, berbicara kritis terkait program Kartu Depok Sejahtera [KDS] yang dinilai…

Read More...

Zahir & Aslam Di sambut Ribuan Antusias Lapisan Warga Masyarakat Petatal

Sepindonesia.com | BATU BARA – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Ir. H. Zahir. MAP – Aslam Rayuda. SE. MM,…

Read More...