Pangdam I/BB Berikan Penghargaan Dan Pengarahan Kepala Prajurit, PNS, Persit Korem 032/Wbr
Sepindonesia.com | PADANG – Menjelang akhir masa tugasnya, Pangdam I/BB Mayjen TNI Mochammad Hasan bersama ketua Persit Kartika Chandra Kirana…
Sepindonesia.com | KARO – Polres Tanah Karo memastikan keamanan seluruh rangkaian kegiatan kampanye dalam tahapan Pilkada 2024 di wilayah Kabupaten Karo, Sumatera Utara.
Salah satu kegiatan kampanye yang mendapat pengamanan ketat saat salah satu pasangan calon (paslon) menggelar dialog dan sosialisasi bersama masyarakat. Senin (30/09/2024) malam.
Kampanye yang berlangsung di losd desa Negeri Jahe, kecamatan Kutabuluh, dihadiri sekitar 135 pendukung dengan 15 kendaraan roda empat yang mengiringi. Acara ini berjalan dengan lancar dan tertib dari pukul 21.00 hingga 23.00 Wib, berkat pengamanan yang dilakukan oleh jajaran Polsek.
Kapolsek Kutabuluh, Akp Poltak Hamonangan SH, yang langsung memimpin pengamanan, menegaskan bahwa Polres Tanah Karo khususnya Polsek Kutabuluh, berkomitmen penuh untuk menjaga ketertiban dan keamanan selama proses demokrasi berlangsung.
Kami memastikan bahwa seluruh kegiatan kampanye, termasuk yang dilaksanakan oleh salah satu paslon pada malam ini, berjalan aman dan kondusif. Tugas kami adalah menjaga netralitas dan memastikan setiap tahapan Pilkada berlangsung damai, terangnya.
Pengamanan tersebut melibatkan personel Polsek serta pengawasan dari Panwascam yang dipimpin oleh Agustinus Karo-karo. Kehadiran aparat keamanan di setiap titik kampanye merupakan bagian dari upaya menjaga situasi tetap aman, sehingga masyarakat dapat menjalankan hak demokratisnya dengan tenang.
Polres Tanah Karo terus berkoordinasi dengan penyelenggara pemilu dan pihak terkait untuk memastikan setiap kegiatan kampanye dari seluruh paslon berjalan lancar dan damai, tanpa gangguan yang dapat mengganggu stabilitas keamanan.
(Nasty Gt)
Sepindonesia.com | DELI SERDANG – Ketua Dewan Pimpinan Daerah Angakatan Muda Pembaharuan Indonesia (DPD AMPI) Deliserdang, Herman Nauli Nasution, menegaskan…
Kapolsek Bilah Hilir dan Kanit Reskrim berfoto bersama Kepala sekolah, Komite serta ratusan siswa-siswi SMP Negeri 1 Bilah Hilir. Sepindonesia.com…
Pj. Bupati Langkat Faisal Hasrimy Serahkan SK Perpanjangan Masa Jabatan Kepada 72 Kepa Desa Se Kabupaten Langkat (Foto : Dok….
Pj. Bupati Langkat Faisal Hasrimy Membayar Pajak Kendaraan Dinasnya Di Halaman Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Langkat…
Sepindonesia.com | KARO – Polres Tanah Karo memperketat pengamanan pada kegiatan sortir, lipat, dan pengesetan surat suara untuk Pemilihan Gubernur…
Sepindonesia.com | KARO – Polres Tanah Karo berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika di wilayah hukumnya pada Jumat (1/11/2024). Pengungkapan ini…