Kodam I/BB Kerahkan Dan Siagakan PRCPB Di Lokasi Banjir Bandang Dan Longsor
Sepindonesia.com | TAPSEL – Kodam I/BB menyiagakan PRCPB (Pasukan Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana) untuk membantu proses evakuasi korban bencana banjir…
Sepindonesia.com | BATU BARA – Dalam rangka memperingati HUT ke-79 Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) sekaligus Hari Guru Nasional 2024, seluruh guru di Kabupaten Batu Bara mengadakan acara doa bersama. Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan Kantor Bupati Batu Bara pada Jumat (01/11/2024).
Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak penting, termasuk PJ Bupati Batu Bara H. Heri Wahyudi Marpaung, S.STP., M.AP., Kadis Pendidikan Jonnis Marpaung, S.Pd., Kajari Batu Bara, Komandan Yonif 126/Kala Cakti, serta sejumlah asisten, staf ahli, dan pemuka agama dari berbagai agama seperti Islam, Kristen Protestan, Kristen Katolik, dan Buddha. Sebanyak sekitar 3.500 guru dari seluruh kabupaten turut serta, memenuhi area lapangan Kantor Bupati.
Dalam pidatonya, Kadis Pendidikan Kabupaten Batu Bara, Jonnis Marpaung, menekankan pentingnya peran guru sebagai pilar pendidikan dan fondasi bangsa dalam membentuk generasi yang cerdas, berakhlak, dan memiliki semangat kebangsaan. Dengan tema “Guru Bermutu, Indonesia Maju; Guru Bermutu, Batu Bara Maju”, acara ini sekaligus menjadi ajang pengingat atas kontribusi guru dalam mencerdaskan bangsa.
Sebagai bagian dari perayaan, panitia acara juga membagikan paket sembako kepada anak yatim dan fakir miskin, serta memberikan bantuan kepada 79 penjaga sekolah di Kabupaten Batu Bara.
Acara HUT PGRI ke-79 ini mencerminkan penghargaan kepada guru-guru di seluruh Indonesia, terutama di Kabupaten Batu Bara, yang terus berperan penting dalam membangun generasi penerus yang unggul.(Boys-4)
Sepindonesia.com | TAPSEL – Kodam I/BB menyiagakan PRCPB (Pasukan Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana) untuk membantu proses evakuasi korban bencana banjir…
Opini ditulis oleh Doni pada Selasa 26 November 2024 Sepindonesia.com |TALAUD – Tokoh masyarakat Doni Manein siap mendukung dan menangkan …
Sepindonesia.com | KARO – Memasuki hari kedua pencarian korban longsor di Desa Semangat Gunung, Kecamatan Merdeka, Kabupaten Karo, tim gabungan…
Sepindonesia.com | KARO – Polres Tanah Karo menggelar Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) dalam rangka pengamanan Tempat Pemungutan Suara (TPS) untuk…
Sepindonesia.com| MEDAN – Pangdam I/BB Letjen TNI Mochammad Hasan bersama Pj Gubsu, Dr Drs Agus Fatoni, MSi, menghadiri apel pergeseran…
Ditulis oleh Aturen Tarigan pada Senin 25 November 2024 Sepindonesia.com | Pemerintah Republik Indonesia (RI) menetapkan pada Rabu 27 November…
Sepindonesia.com| LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Dr. Bernhard L. Malau, S.I.K., M.H., memimpin apel pergeseran pasukan (serpas) dalam rangka kesiapan…
Sepindonesia.com | MAKASAR — Demi memastikan pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024 berjalan lancar, Kapolres Pelabuhan Makassar, AKBP Restu Wijayanto,…
Sepindonesia.com | BATAM – Perayaan Syukuran Lutrum 1 Gereja Katolik Paroki Malaikat Agung Gabriel Tembesi merayakan ulang tahun Paroki yang…