Kapolres Labuhanbatu Kunker Dan Silaturahmi Dengan Masyarakat Kecamatan Panai Hilir
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan, SIK.MH yang didampingi Para Pejabat Utama (PJU) melaksanakan Kunjungan kerja (Kunker)…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Masyarakat ramai berduyun – duyun menuju ke Rumah H. Saimin di Desa Pematang Saling Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu Provinsi Sumatera Utara pada Rabu (11/11/2024).
Kehadiran Tokoh Agama Organisasi Kepemudaan memenuhi halaman Rumah H. Saimam dalam acara konsolidasi pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor 02 Maya – Jamri.
Masyarakat sangat antusias datang keacara konsolidasi ini dan diperhitungkan lebih kurang 1.500 orang.
Pada acara konsolidasi ini Calon Bupati dan Wakil Bupati nomor 02 Hj.dr Maya Hasmita,Sp.OG.MKM dan H.Jamri.ST diberikan upa – upa dan doa agar apa yang dicita – citakan dapat diridoi oleh Allah SWT Tuhan Yang Maha Kuasa.
Pada kesempatan tersebut pasangan Calon nomor 02 Maya -Jamri menyampaikan visi dan misinya apabila terpilih menjadi Bupati dan Wakil Bupati periode 2024 – 2029 insyaallah kami akan melakukan program membangun Desa – Desa dan menata Kota untuk mensejahtrakan masyarakat, menjadikan masyarakat cerdas dan menjadikan Labuhanbatu bersinar, jelas Calana Bupati nomor 02.
Untuk itu kami pasangan 02 MARI pada acara Konsolidasi ini memohon doa dan dukungan bapak dan ibu dan saudara – saudara sekalian, dan saya yakin dengan dukungan bapak dan ibu serta saudara – saudara sekalian pasangan MARI akan memenangkan Pilkada ini, tutupnya.
Pada kesempatan yang sama Calon Wakil Bupati 02 H.Jamri.ST menyampaikan saya sebagai wakil dari Bunda Maya siap mendukung segala program pada visi – misi yang telah dipaparkan tadi.
Apabila masyarakat Labuhanbatu mempercayakan kami untuk memimpin Labuhanbatu kedepan maka saya akan membatu Bunda Maya untuk melaksanakan visi – misi tersebut untuk menjadikan Labuhanbatu Cerdas dan Bersinar, tutupnya. (SK)
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan, SIK.MH yang didampingi Para Pejabat Utama (PJU) melaksanakan Kunjungan kerja (Kunker)…
Sepindonesia.com | LABURA – Kapolsek Kualuh Hulu AKP Sahrial Sirait,SH.MH bersama Camat Kualuh Selatan Suherman Siagian Sae.MSi dan Tentara Nasional…
Sepindonesia.com | MEDAN – Ketua DPD Partai Golongan Karya (Golkar) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) periode 2020 – 2025 terpilih Musa…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU- Pjs.Bupati Labuhanbatu Mhd Fitriyus yang diwakili Plt.Kadispora Hobol Z Rangkuti membuka kegiatan Khursus Pelatih Lisensi C AFC.di…
Sepindonesia.com | LABUSEL – Untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat Kapolsek AKP Eri Prasetyo memerintahkan personil Polsek Kampung Rakyat untuk…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Baru saja niat mengonsumsi sabu-sabu gagal sudah. Ini setelah PH alias Putra (30) warga Dusun II,…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tem Khusus Anti Bandit (Tekab) Reskrim Polres Labuhanbatu yang dipimpin langsung oleh Kanit Resum Iptu.S.M.Lumbangaol S.H…
Sepindonesia.com – JAKARTA – Setelah terpilih menjadi Ketua DPD Partai Golongan Karya (Golakar) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Drs.H Musa Rajekshah,SH.MH…