IMG_20241017_223308
Screenshot_2024-10-22-16-18-34-71_c0d35d5c8ea536686f7fb1c9f2f8f274
Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Pangdam Pantau Langsung Evakuasi Atlit Aquabike Yang Mengalami Insiden di Danau Toba

IMG_20241114_071758

Sepindonesia.com | MEDAN – Seorang atlet Aquabike asal Italia, Lorenzo (58), dievakuasi setelah mengalami kecelakaan saat mengikuti tes endurance di ajang Aquabike Jetski Danau Toba, Silalahi, Kabupaten Dairi. Sumatera Utara. Rabu (13/11/2024).

Lorenzo mengalami cedera pada paha kirinya dan langsung dibawa ke rumah sakit pusat H Adam Malik, Medan, untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut.

Evakuasi dilakukan menggunakan helikopter basarnas tipe AS-365 N3+ Dauphin dengan nomor registrasi HR-3604, dipiloti oleh Mayor Pnb Endrik Setyo. Helikopter lepas landas dari Heliped Hotel Debang Silalahi pada pukul 13.15 Wib dan tiba di Lanud Suwondo Medan pada pukul 13.41 Wib, sebelum pasien dibawa ke rumah sakit.

Pangdam I/Bukit Barisan, Letjen TNI Mochammad Hasan turut meninjau langsung proses evakuasi tersebut. Ia menyampaikan apresiasi atas kesigapan tim penyelamat dan seluruh pihak yang mendukung evakuasi. Koordinasi yang baik antara tim Basarnas, TNI, dan tim medis memastikan evakuasi berjalan lancar dan cepat, sehingga sehingga pasien bisa segera mendapatkan penanganan yang dibutuhkan, pungkas Pangdam.

Insiden terjadi sekitar pukul 12.30 Wib saat Lorenzo sedang mengikuti tes endurance. Setelah kecelakaan tersebut, Lorenzo segera dievakuasi ke Medan dengan pendampingan tim medis yang terus memantau kondisinya. Pihak penyelenggara menegaskan bahwa keselamatan para atlet merupakan prioritas utama dalam kegiatan Aquabike Jetski di danau toba.

Selama proses evakuasi, seluruh rangkaian kegiatan berjalan aman, lancar dan tertib. Lorenzo saat ini sedang menjalani pemeriksaan medis lebih lanjut di Rumah Sakit H Adam Malik.

(Jhonranes Tarigan)

pt sep gambar

Polsek Simpang Empat Dan Polsek Berastagi Amankan Kegiatan Fun Run

Sepindonesia.com | KARO – Kegiatan Fun Run/ lari santai berlangsung dengan aman dan tertib berkat pengamanan dari jajaran Polsek Simpang…

Read More...

Forkopincam Bilah Hilir Himbau Masyarakat Terhadap Munculnya Buaya

Sepindonesia|LABUHANBATU –Warga Dusun Tangkahan Pasir Desa Sei Tarolat Kecamatan Bilah Hilir Labuhanbatu dikabarkan hilang, seorang wanita ditemukan tewas dengan kondisi mengenaskan….

Read More...

Polres Simalungun Beri Kejutan HUT TNI ke-79 Kepada Korem 022/ Pantai Timur

  Sepindonesia.com | SIMALUNGUN – Wujud Sinergitas TNI-Polri terus terjalin erat di berbagai daerah, termasuk di Kabupaten Simalungun. Wujud nyata…

Read More...

Polres Tanjung Balai Berikan Suprise Dalam HUT TNI ke-79

  Sepindonesia.com | TANJUNG BALAI – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan soliditas antara TNI-Polri, Polres Tanjungbalai memberikan kejutan istimewa…

Read More...

Polres Batu Bara Beri Kado Apresiasi Di HUT TNI 79 Tahun

Sepindonesia.com | BATU BARA – Polres Batu Bara beri kado di Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke…

Read More...

Puncak HUT ke-79 TNI Momentum Bersatunya TNI-Rakyat Untuk Negeri

Sepindonesia.com | MEDAN – Puncak Peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Tentara Nasional Indonesia Tahun 2024 berlangsung semarak namun tetap khidmat….

Read More...

Bantaeng Bakal Miliki Kampus Ternama, Pj Bupati Minta Dukungan Warga

Sepindonesia.com | BANTAENG – Dalam rangka mengoptimalkan rencana pembangunan kampus Universitas MuslimIndonesia (UMI), di Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, Plt Rektor,…

Read More...

Perangi Narkoba, Polsek Na-IX-X Gerebek Sarang Narkoba 

Sepindonesia.com | LABURA – Polsek Na IX – X jajaran Polres Labuhanbatu, kembali untuk ketiga kalinya melakukan kegiatan gerebek sarang…

Read More...

Peringati HUT TNI ke-79, Kapolres Bintan Berikan Kejutan Sebagai Wujud Solidaritas TNI-Polri

Sepindonesia.com | BINTAN – Memperingati Hari Ulang Tahun TNI ke-79, Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, S.I.K., M.M., didampingi pejabat utama…

Read More...