Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Study Tiru Camat se-Kabupaten Asahan ke Pemerintah Kota Cimahi

as2

Sepindonesia.com, Asahan | Sebanyak 25 Camat se-Kabupaten Asahan melakukan studi tiru ke Pemerintah Kota Cimahi dan Kecamatan Cimahi Tengah sebagai wilayah yang mempunyai Inovasi dan Progam Pendukung Layanan Administrasi Terpadu yang telah di apresiasi oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Kamis (12/12/2024). Kunjungan ini mendapat sambutan yang hangat oleh Pemerintah Kota Cimahi dan Kecamatan Cimahi Tengah. Selain 25 Camat, kegiatan ini juga di hadiri oleh pejabat Daerah Kabupaten Asahan lainnya seperti Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan, Kepala BPKAD Kabupaten Asahan dan Kabag Pemerintah Setdakab Asahan.

Kegiatan study tiru ini dilakukan dalam rangka mewujudkan penerapan Pelayanan Administrasi Terpadu yang efektif, akuntabel serta pelayanan publik yang berinovasi, untuk meningkatkan dan memberikan Pelayanan Administrasi Publik yang baik di Kabupaten Asahan. Ini disampaikan Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. Zainal Aripin Sinaga., MH disela-sela kegiatan tersebut.

Beliau mengatakan, bahwa kegiatan ini akan dilaksanakan selama 3 hari yaitu dimulai dari tanggal 11 sampai tanggal 13 Desember 2024. Lebih lanjut Zainal berharap kepada Pemerintah Kota Cimahi dan Kecamatan Cimahi Tengah dapat membantu dalam memberikan informasi tentang pelayanan serta inovasi kecamatan di Pemerintah Kota Cimahi. “Diharapkan studi tiru ini dapat memberikan manfaat bagi 25 Camat dalam membuat inovasi pelayanan administrasi publik di Kecamatannya masing-masing, sehingga masyarakat yang ada di Kecamatan tersebut merasa terlayani dengan baik dan merasa puas dengan pelayanan administrasi publik yang diberikan pihak Kecamatan”, ungkapnya.(Azhar)

pt sep gambar

Dua Dari Enam Orang Pelaku Yang Mengaku Petugas Leasing Ditangkap Unit Reskrim Polsek Kualuh Hulu

Sepindonesia.com | LABURA – Parlagutan Sitompul (52) warga Dusun Kampung Baru, Desa Lobu Huala, Kecamatan Kualuh Selatan, Kabupaten Labura, merasa…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Resmikan Distributor AMDK Liga UD.Berkah Jaya Di Kelurahan Sidorejo

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT meresmikan Distributor Air Minum dalam Kemasan (AMDK) merek Liga untuk…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Menampung Keluhan Masyarakat Gunung Gajah Desa Lingga Tiga

Sepindonesia.com | LABUHANBATU –  Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT bertemu dengan Ratusan masyarakat Dusun Kampung Baru  Gunung Gajah Desa…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Jalin Silaturahmi Bersama TKSK dan E- Warung Se-Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT jalin silaturahmi bersama Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) dan para…

Read More...

Pelaku Pencurian Pupuk NPK Di Desa Sisumut Dijebloskan Tekap Reskrim Polsekta Kota Pinang Ke Sel Tahanan

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Team Khusus Anti Bandit (Tekab) Reskrim Polsekta Kota Pinang berhasil ungkap kasus Tindak Pidana Pencurian (Curat)…

Read More...

Pak Erik Status DPO Berhasil Ditangkap Satres Narkoba Polres Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Kepala Kejaksaan Negeri Labuhanbatu Kumaedi,SH memohon kepada Kapolres Labuhanbatu AKBP Agus Darojat,SIK.MH untuk menangkap ES alias…

Read More...

Lima Desa Di Kecamatan Pangkatan Laksanakan RPP Pemuda Pancasila Tingkat Ranting

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pemuda Pancasila Kecamatan Pangkatan melaksanakan Rapat Pemiliahan Pengurus (RPP) lima Desa dari tujuh Desa yakini Desa…

Read More...

Pelaku Pungli Dengan Menjual Bendera Diamankan Tekap Polres Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tiga laki laki yang diketahui merupakan warga Kecamatan Rantau Selatan, tertangkap tangan sedang melakukan pungutan liar…

Read More...

Bupati Saksikan Penyembelihan Hewan Kurban Pemkab Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT menyaksikan penyembelihan Hewan Kurban dari Pemkab Labuhanbatu di halaman kantor…

Read More...