Inilah Bentuk Kepedulian Kader Pemuda Pancasila Terhadap Warga Yang Butuh Perhatian
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Ketua dan kader Pemuda Pancasila Ranting Desa Pangkatan membantu tenaga dan material kepada warga Desa Pangkatan,…
Foto, PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Sei Balai berbagi takjil
Sepindonesia.com | BATU BARA – Sebagai bentuk kepedulian sosial, Pimpinan Anak Cabang (PAC) Pemuda Pancasila Kecamatan Sei Balai menggelar aksi berbagi takjil di Jalinsum Kabupaten Batu Bara, Di Depan Kantor PAC Kecamatan Sei Balai di Perumahan Storky Desa Durian pada Minggu jam 18.00 wib (09/03/2025).
Sebanyak 200 paket takjil dibagikan kepada warga masyarakat yang melintas di jalan lintas Sumatera, Aksi ini mendapat sambutan hangat dari warga masyarakat yang lintas dan mendapatkan takjil, dengan tertib menepikan kendaraan untuk menerima takjil dan ada juga langsung kendaraan melaju pelan untuk tidak ada hambatan lalulintas mendapatkan paket takzil berbuka puasa.
Dalam acara pembagian takjil di bulan suci Ramadhan jalinsum hadir juga ketua PAC PP Zulfirman Sekretaris Romansyah, Bendahara Astuti dan juga anggota Kecamatan.
Ketua PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Sei Balai Zulfirman mengungkapkan bahwa kegiatan ini merupakan inisiatif bersama dari seluruh anggota,juga para anggota dengan sukarela mengumpulkan donasi, dibantu para donatur, yang kemudian kami belanjakan untuk diwujudkan dalam bentuk paket takjil,” ujarnya.
Ia menambahkan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk menumbuhkan semangat kebersamaan dan berbagi di bulan suci Ramadan.
“Saya mengajak seluruh anggota Pemuda Pancasila untuk terus berlomba-lomba dalam kebajikan. Semoga aksi berbagi ini tidak hanya menjadi tradisi, tetapi juga menjadi bukti nyata kedekatan Pemuda Pancasila dengan masyarakat,” tandasnya.
“Kami mengajak semua pihak untuk bersama-sama menciptakan situasi yang aman dan kondusif selama Ramadan,” ujarnya.
Salah seorang warga masyarakat Desa Durian Kiki mengatakan yang melintas di Jalinsum turut mengapresiasi aksi sosial organisasi kepemudaan Pemuda Pancasila berbagi takjil berbuka puasa dibulan suci Ramadhan dan kegiatan ini sangat baik,bisa membantu warga untuk berbuka puasa,ungkapnya.
Aksi berbagi takjil PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Sei Balai diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi anggota lain untuk terus menebarkan kebaikan di bulan yang penuh berkah.
(Boys-4)
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Ketua dan kader Pemuda Pancasila Ranting Desa Pangkatan membantu tenaga dan material kepada warga Desa Pangkatan,…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT hadiri pelaksanaan Tes Urine pada Satuan Polisi Pamong Praja…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT dan H.Faizal Amri,ST (ASRI) melaksanakan…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe,ST.MT yang diwakili oleh Sekdakab Muhammad Yusuf Siagian menghadiri acara pelantikan pengurus…
Sepindonesi.com | LABUHANBATU – Kader Pemuda Pancasila (PP) Ranting dan Anak Ranting Desa Pangkatan bersama perangkat desa bergotong-royong membersihkan dan…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Lanuhanbatu menerima kedatangan Deputi Kepala Bank Indonesia (BI) Siantar, Poltak Sitanggang, Staf Ekonomi BI Siantar…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT dikenal gemar meberikan santunan kepada anak yatim, hal ini juga…
Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT didampingi Ketua Tim Penggerak PKK Labuhanbatu Ny. Hj. Rosmanidar…
Sepindonesia.com | LABURA – Mengingat terjadinya pertambahan penularan Virus Corona (Covid – 19) di Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura) Kantor Hukum JH.Situmorang…