Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Sinergitas TNI Polri Pastikan Keamanan dan Kelancaran Perayaan Idul Fitri 1446 H 

Oplus_16908288

Foto, Komandan Kodim 0208/Asahan Letkol Inf Muhammad Bassarewan, S. Hub. Int., bersama Kapolres Batubara dan unsur Forkopimda Kabupaten Batu Bara

Sepindonesia.com | BATU BARA – Menjelang puncak perayaan hari raya Idul Fitri 1446 H, Komandan Kodim 0208/Asahan Letkol Inf Muhammad Bassarewan, S. Hub. Int., bersama Kapolres Batubara dan unsur Forkopimda Kabupaten Batu Bara melaksanakan kegiatan peninjauan pos pelayanan mudik lebaran di beberapa titik di wilayah Kabupaten Batu Bara.

Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan kelancaran perayaan hari raya Idul Fitri bagi masyarakat. Personil TNI Polri, Pol PP, Dinas Perhubungan, BPBD, Dinas Kesehatan, serta instalasi terkait lainnya terlibat dalam kegiatan pengamanan ini.

Dandim 0208/Asahan, Letkol Inf Muhammad Bassarewan, S. Hub. Int., mengatakan bahwa sinergitas antara TNI Polri dan pemerintah Kabupaten Batu Bara merupakan kunci utama dalam menciptakan keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat yang merayakan hari raya Idul Fitri.

“Kami berkomitmen untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dalam merayakan hari raya Idul Fitri dengan berkoordinasi dengan sinergi antara Kodim 0208 Asahan, Polres Batu Bara, dan pemerintahan Batubara. Kami memastikan perayaan berjalan dengan lancar, tertib, dan aman,” ujarnya.

Selain pengamanan, personil di lapangan juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban, keamanan, dan keselamatan dalam berkendaraan selama perayaan Idul Fitri. Pengaturan lalu lintas menjadi perhatian utama guna mengantisipasi kepadatan kendaraan di jalur mudik.

Dengan sinergitas yang kuat antara TNI Polri dan pemerintah Kabupaten Batubara, diharapkan perayaan Idul Fitri 1446 H dapat berjalan dengan lancar, aman, dan nyaman bagi masyarakat.(Boys-4)

pt sep gambar

Seluruh Fraksi DPRD Labuhanbatu Meminta Agar Bupati Mengawasi OPD Untuk Meningkatkan PAD

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – DPRD Kabupaten Labuhanbatu menyetujui Ranperda menjadi Perda Kabupaten Labuhanbatu, hal ini di sampaikan delapan fraksi yang…

Read More...

Pada Pelantikan Karang Taruna Kelurahan Sidorejo, Bupati Labuhanbatu Sampaikan Beberapa Inovasi

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT Didampingi ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Labuhanbatu Hj.Rosmanidar Hasibuan menghadiri…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Serahkan BLT-DD Kepada Masyarakat Desa Pondok Batu Dan Desa Meranti

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H. Andi Suhaimi Dalimunthe, ST.MT menyerahkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa (DD) tahap…

Read More...

Polsek Torgamba Berhasil Mengamankan Tiga Pelaku Pencurian Di SPBU Asam Jawa

Sepindonesia.com | LABUSEL – Tiga laki laki dewasa berhasil diamankan personel Unit Reskrim Polsek Torgamba dalam tindak pidana pencurian sebagaimana…

Read More...

Tekab Polsekta Kota Pinang Menangkap Pegawai Honorer Pemkab Labusel

Sepindonesia,com | LABUSEL – Team Khusus Anti Bandit (Tekab) unit reskrim Polsekta Kota Pinang berhasil menangkap pelaku tindak pidana Narkoba…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Resmikan Club Sepak Bola RSUD Rantauprapat

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT Labuhanbatu meresmikan terbentuknya Persatuan sepak bola Rumah Sakit Umum Daerah…

Read More...

Bupati Labuhanbatu Serahkan BLT-DD Tahap Tiga Di Desa Sibargot

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Bupati Labuhanbatu H.Andi Suhaimi Dalimunthe ST,MT menyerahkan secara simbolis Bantuan Langsung Tunai Dana (BLT) Desa (BLT-DD)…

Read More...

168 Tim Ikuti Perlombaan Senam Ahoi Untuk Memperebutkan Piala Bupati Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Sebanyak 168 tim senam ahoi memperebutkan piala Bupati Labuhanbatu dalam ajang perlombaan senam ahoi Nusantara tahun…

Read More...

Satu Pelaku Pencurian Dua Penadah Diamankan Unit Resum Polres Labuhanbatu

Sepindonesia.com | LABUHANBATU – Tiga laki – laki dewasa berinisial AS alias Arif (29) warga Kabupaten Asahan bersama dua warga…

Read More...