Screenshot_2024-10-23-20-45-02-91_3a637037d35f95c5dbcdcc75e697ce91

Almukarrom Zulkifli Muhammad Ali Ikut Meriahkan HUT Asahan ke-76

IMG_20220313_214440

Sepindonesia.com | ASAHAN – Almukarrom Zulkifli Muhammad Ali, LC, MA atau yang sering dikenal dengan julukan ustadz akhir zaman asal Provinsi Sumatera Barat memberikan tausyiah agama kepada jamaah Masjid Agung H. Achmad Bakrie Kisaran pada acara kajian spesial akhir zaman dalam rangka milad Kabupaten Asahan ke-76 Tahun 2022, Minggu (13/03/2022).

Dalam kajian tersebut Almukarrom menyampaikan tanda-tanda akhir zaman kepada para jamaah. Dan mengajak para jamaah untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan melaksanakan apa yang menjadi perintahnya dan menjauhi apa yang menjadi larangannya.

Sementara Bupati Asahan yang diwakili oleh Staf Ahli Bupati Asahan Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Edi Sukmana, SH, M.Si mengatakan, tujuan penyelenggaraan kegiatan ini adalah menjadikan kita selaku hamba Allah senantiasa dapat mengingatnya setiap waktu.

Baca Juga :

HUT  Asahan Ke – 76 Gowes Bareng Dan Tanam 1000 Pohon

Bersepeda, Kapolres Sergai Bersama PJU Pantau Situasi Kamtibmas

Satresnarkoba Polres Serdang Bedagai Amankan 2 Pengguna Sabu

Edi juga mengatakan, acara kajian akhir zaman ini merupakan salah satu aplikasi dari visi dan misi Pemerintah Kabupaten Asahan yaitu terwujudnya masyarakat sejahtera yang religius dan berkarakter.

“Melalui kegiatan ini kita diingatkan sekaligus diajak kembali untuk muhasabah (intropeksi diri) sejauh mana kualitas amal ibadah kita kepada Allah SWT selama ini dan sebesar apa upaya kita dalam memperbaiki dan meningkatkannya,” ungkap Edi.

Menutup pidatonya Edi mengatakan atas nama Pemerintah Kabupaten Asahan, saya mengucapkan selamat atas terselenggaranya acara kajian spesial akhir zaman dalam rangka menyambut milad Kabupaten Asahan ke-76, serta menghimbau untuk selalu menjaga prokes, sehingga kedepannya Covid-19 yang masih menghantui masyarakat kita dapat berangsur hilang dan sirna.(Red)

pt sep gambar

Polres Tangerang Selatan Gagalkan Narkoba Siap Edar 

Foto, Kapolres Tangerang Selatan, AKBP Victor D. H. Inkiriwang beserta barang bukti narkoba  Sepindonesia.com | TANGGERANG – Satuan Reserse Narkoba…

Read More...

Majelis Hakim PN Rantauprapat Gelar Pemeriksaan Setempat Atas Gugatan Terhadap Pemdes

Foto, Majelis Hakim Pengadilan Negeri Rantauprapat, penggugat, tergugat beserta Kuasa Hukum penggugat dan tergugat dalam pemeriksaan lapangan  Sepindonesia.com | LABUHANBATU…

Read More...

Polres Labuhanbatu Bersama Intel Kodim 0209/LB Tangkap Pengedar Sabu

Foto, tersangka inisial BAT alias Joker  (18) diduga pengedar Narkotika jenis sabu – sabu  Sepindonesia.com| LABUHANBATU – Peredaran narkoba di…

Read More...

Kapolda Metro Jaya Gelar Aksi Sosial Berbagi Takjil Bersama Media

Foto, Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol. Karyoto, mengajak  berbagi takjil Sepindonesia.com | JAKARTA  – Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol. Karyoto,…

Read More...

Penanganan Kasus Dugaan Penyimpangan BIO Solar Dari SPBU Di Langkat Hingga Kini Belum Ada Tersangkanya

Foto, SPBU Di Langkat Tempat Terjadinya Diduga Penyimpangan Solar Subsidi 3,6 TON Sepindonesia.com | LANGKAT –  Keseriusan Direktur Reserse Kriminal…

Read More...

Polda Metro Jaya Gelar Buka Puasa Bersama Media 

Foto Kapolda Metro Jaya Irjen. Pol. Karyoto, S.I.K., didampingi oleh Wakapolda Metro Jaya, Brigjen. Pol. Djaty Wiyoto abadhy S.I.K.,serta para…

Read More...

Bupati Karo Rakor Bersama Kepala Daerah se-Sumut

Bupati Karo Brigjen Pol (Purn) Dr dr Antonius Ginting Sp.OG M.Kes, ikuti Rapat Koordinasi (Rakor) dengan seluruh kepala daerah kabupaten/…

Read More...

Wakil Bupati Karo Kunker Tinjau Aset Pemkab di Kecamatan Merek

Foto, Wakil Bupati Karo Komando Tarigan SP, melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) ke Kecamatan Merek Sepindonesia.com | KARO – Wakil Bupati…

Read More...

Rumah Ibu Janda Ini Habis Rata Tanah 

Foto Kapos Pol Pangkatan Ipda Hermansyah memadamkan sisa api yang masih berkobar  Sepindonesia.com| LABUHANBATU – Hanya tinggal puing puing belaka,…

Read More...